Tidak ada lagi perbedaan antara orang pribumi dan non pribumi di Kalimantan Barat. Buktinya, gadis Tionghoa ini juga berpartisipasi dalam deklarasi pasangan Drs. Cornelis, MH-Drs. Christiandy Sanjaya, SE, MM yang akan maju dalam pemilihan gubernur Kalbar periode 2008-2013. Itu merupakan bentuk emansipasi perempuan Tionghoa di Kalbar khususnya dan Indonesia umumnya.
Selasa, 06 November 2007
Emansipasi Perempuan Tionghoa
Diposting oleh Drs.Cornelis,MH di 02.32
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar